Enbero Payroll System

Enbero Payroll System adalah solusi software yang mendukung perusahaan dalam menghitung gaji karyawan,  berdasarkan data kehadiran karyawan, lembur, uang makan, tunjangan, BPJS, PPh 21 dan jamsostek. Enbero Payroll System dapat terintegrasi dengan HRIS (Human Resource Information System) yang digunakan oleh perusahaan. Dengan software penggajian ini, perusahaan dapat dengan mudah menghitung gaji yang harus dibayarkan kepada karyawan berdasarkan perhitungan data jam kerja atau kehadiran. Slip gaji diproses dalam hitungan detik, dan secara langsung terkirim ke HP pegawai masing2.  Perhitungan pajak, pemotongan atas keterlambatan/absen, dan tunjangan lainnya diproses secara otomatis. Enbero Payroll System mendukung jam kerja shift 24 jam, dan jadwal kerja sesuai jabatan masing2 karyawan

Fitur dan Harga

EPS hadir dengan 2 versi, yaitu versi Smartphone, untuk karyawan dan versi web, untuk divisi HRD

Beberapa opsi harga pada EPS yaitu
1. Standard dengan harga lisensi 5.000.000
2. Enterprise dengan harga lisensi 10.000.000

Fitur-fitur EPS
1. Absensi melalui handphone
2. Deteksi lokasi dan pengenalan wajah melalui selfi
3. BPJS Ketenagakerjaan/Kesehatan
4. Jamsostek
5. PPH 21
5. Pemotongan, Tunjangan dan Bonus lainnya
6. Lembur
7. Shift Jam Kerja (24 Jam)
8. Jadwal kerja sesuai jabatan
9. Pengajuan cuti, sakit, Ijin secara online
10. Slip Gaji

Lokasi Kantor Kami

TESTIMONI

Mitra Sejati Logistik

Indah bag. keuangan dan personalia

Saya sudah menggunakan sistim absensi ini selama 1,5 tahun, Sampai sekarang tidak ada masalah, dan sangat membantu saya dalam menghitung gaji karyawan, dimana di perusahaan kami menerapkan sistim perhitungan gaji yang berbeda2 sesuai jabatan mereka masing2

Klinik Pratama Mulia Darma

Meriana, admin

Klinik mandala medical center beroperasi 24 jam, dimana karyawan kami terdiri dari perawat, dokter, petugas medis, staf apotik, staf lab, staf radiologi, supir ambulans, sekuriti dan banyak lagi. Staf kami bekerja 24 jam dengan pergantian shit setiap minggu ataupun tukar shift dengan karyawan lainnya. Semuanya ini dapat diatasi dengan sistim absensi dan penggajian dari Enbero

Klinik Cahaya Bunda

Irawati, bag resepsionis

Dengan karyawan berjumlah sekitar 30, pembuatan gaji lebih gampang. Hanya dengan 1 klik, program akan menghitung gaji karyawan, berikut pemotongan karena keterlambatan atau absen, dan juga komisi berdasarkan jumlah pasien rawat inap